Hasil Pencarian Detail Bibliografi
The Woman In The Window
A. J Finn - Personal Name
Anna Fox berdiri di depan jendela. Siap melakukan kegiatan rutinnya: memata-matai para tetangga lewat lensa kamera. Hari itu, pemandagannya berbeda. Pisau di dada tetangganya-Jane, darah di kaca, jemari yang menggapai meminta pertolongan. Anna bergegas ke luar rumah untuk menyelamatkan wanita itu. Namun, agorafobia parah yang diidapnya membuatnya seketika seketika pingsan di tempat terbuka. Saat sadar, ada seorang wanita tak dikenal di hadapannya, Jane russel yang sesungguhnya. Tidak ada yang mati, Anna mungkin berhalusinasi. Tapi, benarkah?
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang
A. J Finn - Personal Name
Edisi
No. Panggil
LEN 823 FIN t
ISBN/ISSN
9786023853281
Subyek
Klasifikasi
823
Judul Seri
GMD
Text
Bahasa
Indonesia
Penerbit
Noura Books
Tahun Terbit
2021
Tempat Terbit
Jakarta
Deskripsi Fisik
579 p.; 21cm
Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...